Kalau sebelumnya terlihat kurang sekali dukungan pemerintah terhadap Netter di Indonesia, sepertinya di penghujung pemerintahan SBY ini mulai memfasilitasi hal tersebut. Hal ini terlihat di heading detik.net beberapa waktu lalu yang menyatakan bahwa "Jalur Mudik Sediakan Akses Internet Gratis" akses internet gratis ini disponsori oleh Telkom. Adapun lokasi yang di berikan akses ini diantaranya: Di jalur Pantura, posko ini berada di Rumah Makan Pringsewu Tegal dan Stasiun Tawang Semarang. Sedangkan, untuk jalur selatan, berada di Stasiun Balapan Solo, Tugu Yogyakarta dan SPBU Margasana Banyumas.
Walau mungkin masih terasa sangat kurang, tapi setidaknya hal ini menunjukan niat baik pemerintahan untuk memperbaiki sarana prasana umum yang terbilang cukup penting. Kenapa saya bilang penting? ya karena sekarang ini koneksi internet sudah menjadi kebutuhan hidup bagi pekerja mobile. Mungkin jika koneksi internet sudah sangat mudah didapatkan dengan kualitas yang sangat baik, kesejahteraan rakyat indonesia sudah dekat. Contoh saja, dengan koneksi seperti sekarang, wakil indonesia bisa menjuarai kontest BusBy SEO, atau anak yang baru lulus sma saja dah bisa menghasilkan uang. Atau mungkin pekerja buruh yang mau pensiun karena merasa cukup mendapat hasil dari bisnis online.
Andaikan saja pemerintah berfikir sejauh seperti yang saya bayangkan, enak kali yah? Kita bisa kerja dimana saja tanpa terbatas waktu dan tempat. Kemanapun kita pergi, dimanapun kita berada, sedang ngapain dengan siapa, selalu bisa kerja. Bisa mempelajari Teknik SEO lebih dalam, bisa menghasilkan dolar lebih banyak dan lain-lain.
Walau mungkin masih terasa sangat kurang, tapi setidaknya hal ini menunjukan niat baik pemerintahan untuk memperbaiki sarana prasana umum yang terbilang cukup penting. Kenapa saya bilang penting? ya karena sekarang ini koneksi internet sudah menjadi kebutuhan hidup bagi pekerja mobile. Mungkin jika koneksi internet sudah sangat mudah didapatkan dengan kualitas yang sangat baik, kesejahteraan rakyat indonesia sudah dekat. Contoh saja, dengan koneksi seperti sekarang, wakil indonesia bisa menjuarai kontest BusBy SEO, atau anak yang baru lulus sma saja dah bisa menghasilkan uang. Atau mungkin pekerja buruh yang mau pensiun karena merasa cukup mendapat hasil dari bisnis online.
Andaikan saja pemerintah berfikir sejauh seperti yang saya bayangkan, enak kali yah? Kita bisa kerja dimana saja tanpa terbatas waktu dan tempat. Kemanapun kita pergi, dimanapun kita berada, sedang ngapain dengan siapa, selalu bisa kerja. Bisa mempelajari Teknik SEO lebih dalam, bisa menghasilkan dolar lebih banyak dan lain-lain.
Support Pemerintah Terhadap Internet
Reviewed by Pakar SEO
on
September 20, 2008
Rating:
3 comments:
semoga kedepannya pemerintah makin care ama kita2 para netter.. biar kita2 juga bisa financially independent dari hasil ngenet
Hihihihih semoga di support dengan diakuinya blogger sebagai sebuah pekerja juga :D
@ika
Semoga saat itu tidak lama lagi ya mbak :D
@bocah
Hihihi..bener cah, blogger itu bukan pengangguran, harus diakui sebagai pekerjaan. Mirip wartawan atau pakar tapi dibayar dengan dolar
Post a Comment