Referal dan Search Engine

Referal dan Search Engine tidak selalu bisa hidup berdampingan. Salah satu contohnya adalah google dan beberapa referal atau program paid lainnya, baik itu paid review atau PTC, PPC dan lainnya. Entah benar atau tidak, sejak memasang kode referal dari smorty, posisi blog bisa menurun. Contohnya adalah pada blog bscore yang posisinya di google sudah menghilang dari peredaran. 

Kalau di pikir secara logika, memang sangat masuk akal sekali. Misalnya paid review, cara mendapatkan earn dari program tersebut adalah dengan mereview suatu blog atau produk. Sedangkan google sendiri mempunyai program untuk memasang iklan seperti adword, bukankah ini suatu persaingan?. 

Google mungkin berpikir, kenapa aku harus mempromosikan atau menampilkan sainganku? Jangan-jangan ntar malah sepi yang pasang di adword. Di blog, mereka mereview dengan detil produk/blog sedangkan di adword hanya beberapa karakter saja. Sangat masuk akal sekali jika google menyeleksi blog/situs yang merupakan bisa menghambat usaha mereka.

Kesimpulannya adalah, sebelum memasang kode earn money sebaiknya di teliti dulu, apakah program tersebut bersahabat dengan search engine atau tidak.

Referal dan Search Engine Referal dan Search Engine Reviewed by Pakar SEO on April 26, 2008 Rating: 5

No comments:

Latest Deals

{getContent} $results={4} $label={recent} $type={mini}
Powered by Blogger.